KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pembagian dividen diperkirakan bakal semarak tahun ini seiring dengan meningkatnya kinerja emiten sepanjang tahun lalu.
Tapi investor mesti cermat dalam mencari cuan pembagian dividen.
Salah satu risiko dari dividen adalah perangkap dividen alias dividend trap.