MOMSMONEY.ID - Masker wajah adalah salah satu perawatan kulit yag tidak boleh dilewatkan. Masker memberikan berbagai manfaat baik untuk kesehatan dan kecantikan kulit. Anda bisa membuat masker wajah di rumah dengan bahan alami.
Tentunya masker alami ini dibuat sesuai dengan jenis dan kebutuhan kulit wajah anda. Jika anda tertarik mencoba, simak penjelasan tentang cara membuat masker alami dilansir dari indonesianbeautyheritage.com, yaitu:
1. Kulit Berminyak