KONTAN.CO.ID - Mempunyai gigi putih adalah idaman sebagian orang karena dapat lebih menambah rasa percaya diri. Untuk mencapai hal tersebut, ada beberapa cara alternatif memutihkan gigi menggunakan bahan-bahan alami yang patut dicoba.
Selain untuk penampilan, memutihkan gigi juga menjadi salah satu cara agar gigi tetap bersih, tidak ada bakteri yang menempel di sela-sela gigi.
Sebelum mencari cara memutihkan gigi, cara tahu terlebih dahulu penyebab gigi Anda berwarna kuning agar solusi bisa segera ditemukan.