KONTAN.CO.ID - Ada beragam manfaat ketumbar untuk kesehatan yang menarik untuk diketahui. Pasalnya, mengkonsumsi ketumbar mampu memberikan banyak manfaat yang baik untuk kesehatan tubuh.
Ketubar adalah salah satu jenis rempah yang kerpa digunakan sebagai bahan masakan yang cukup populer di Indonesia.
Bahkan, Ketumbar tidak hanya dapat digunakan untuk menambahkan rasa atau aroma pada masakan saja, ternyata ketumbar juga dapat dikonsumsi untuk meredakan beberapa gejala dan gangguan kesehatan.