KONTAN.CO.ID - Inilah harga mobil listrik berikut ini alami beberapa kenaikan di awal tahun 2023. Adapun, mobil listrik identik dengan harganya yang premium atau di atas rata-rata.
Mobil listrik murah yang beredar di Indonesia dimulai dengan yang termurah Rp 240 jutaan untuk diler di wilayah Jakarta.
Keuntungan penggunaan mobil listrik diklaim ramah lingkungan dan lebih hemat dari mobil dengan bahan bakar bensin maupun diesel.