MOMSMONEY.ID - Setelah melakukan facial wajah kenapa malah bruntusan, ya? Ada beberapa penyebab bruntusan di wajah setelah facial.
Melakukan facial wajah tentu tidak boleh sembarangan agar tidak memunculkan masalah kulit baru. Berikut ini penyebab bruntusan di wajah setelah facial, dilansir dari evamuliaclinic.com:
1. Bahan yang digunakan tidak aman