KONTAN.CO.ID - Piala Thomas dan Uber 2022 adalah sebuah penyelenggaraan bersama turnamen bulu tangkis Piala Thomas dan Piala Uber.
Kompetisi ini menjadi edisi ke-32 Piala Thomas dan edisi ke-29 Piala Uber. Putaran final turnamen sedang diselenggarakan di Bangkok, Thailand, pada tanggal 8 hingga 15 Mei 2022.
Lantas, apa bedanya Thomas Cup dan Uber Cup?